Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

VPN (Virtual Private Network)

Gambar
Assalamualaikum wr.wb Nama: Yuzzar Al Priyatna Malik Kelas :XII TKJ 1 Selamat datang di web Ripper Informan kali ini saya akan menjelaskan tentang identifikasi VPN (Virtual Private Network) Pengertian VPN VPN ( Virtual Private Network ) adalah layanan koneksi yang memberikan Anda akses ke website secara aman ( secure ) dan pribadi ( private ) dengan mengubah jalur koneksi melalui server dan menyembunyikan pertukaran data yang terjadi. Fungsi VPN Kerahasiaan Data  (Confidentially) Penggunaan VPN dapat menjaga kerahasiaan data dan informasi milik pengguna agar tidak digunakan orang lain sembarangan. Saat ini menggunakan jaringan yang bersifat publik bisa dibilang cukup berbahaya, apalagi untuk bisnis-bisnis besar misalnya pada perusahaan jasa konsultan atau asuransi yang rentan dengan informasi-informasi penting. Sehingga dengan menggunakan VPN maka bisa mengamankan keluar masuknya data melalui metode enkripsi. Keutuhan Data  (Data I

Dedicated server

Gambar
Assalamualaikum wr.wb Nama: Yuzzar Al Priyatna Malik Kelas :XII TKJ 1 Selamat datang di web Ripper Informan kali ini saya akan menjelaskan pengertian, dasar dasar dan kelebihan dan kekurangan dedicated hosting server Pengertian dedicated server Dedicated Server didefinisikan sebagai layanan penyewaan server secara utuh yang diletakan pada data center tanpa berbagi ( shared ) dengan pengguna lain sebagaimana pada layanan shared hosting (hosting  regular ).  Dasar dasar dedicated server 1. Identifikasi dedicated server layanan hosting khusus menawarkan ruang dan bandwith untuk host website di server dedicated server tersedia di unix Linux atau server Windows dengan kinerja dan keamanan yang lebih tinggi. layanan dedicated server pada dasarnya digunakan untuk mengelola dan memelihara server, backup data, dan memonitor lalu lintas server, mengakses dukungan teknis dan meningkatkan rencana sebagai perubahan kebutuhan.selain itu, dedicated server menyed