Meremot windows server 2012 dan meremot windows dari google

Assalamualaikum Wr.Wb

Nama: Yuzzar Al Priyatna Malik
Kelas :XI TKJ 1




   Selamat datang di web Ripper Informan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara meremot windows server 2012 menggunakan windows 7


LANGKAH-LANGKAH MEREMOT WINDOWS SERVER 2012
  • Pertama-tama "enable" kan terlebih dahulu remote desktop yang ada di windows server 2012





  •  pilih menu yang "Allow"  supaya windows memberikan izin pengendalian, lalu klik " select user"



  • Saat kalian klik "Select user" akan muncul pp up seperti ini , pada bagian nama isi saja "administrator", pada bagian location itu adalh nama pc yang akan di remote.jika sudah selesai klik saja "ok"



  • jika sudah selesai, user "admisinistrator" akan muncul di bagian user yang di ijinkan



  • Setelah itu, beri ip address pada pc windows server 2012



  • pada pc windows 7 kita beri ip juga


  • lalu, pada pc windows 7 gunakan Remote desktop connection untuk , menghubungkan ke pc windows server 2012 


  • setelah terhubung, isikan username beserta password tadi yang telah di buat



  • Kemudian akan muncul pop up seperti ini, kalian klik "ok" saja

  • beginilah tampilan dari windows 7 setelah berhasil meremote







  • dan, beginilah tampilan di windows 2012 setelah di remote lewat google chrome




  • untuk langkah pertama, berikan ip dahulu pada komputer server agar bisa terhubung ke internet



  • lalu,kita search remote desktop di komputer server,dan pilih yang paling atas




  • setelah masuk, klik "tambahkan ke Chrome" untuk mengaktifkan remote desktop




pada bagian ini klik "add app"




  • jika sudah muncul di sini, berarti remote desktop telah terinstall



  • lalu, klik "luncurkan apl"


  • klik"continue" untuk memasukan akun google anda



  • memasukkan akun google berfungsi sebagai autentikasi nanti saat meremote


  • pada tampilan ini klik "get started"


  • klik "enable" untuk mengaktifkan remote desktop



  •   pada tampilan ini klik "accept and install"

  •  download chrome remote desktop pada pc yang ingin me-remote


  •  setelah di download, langsung di "run" saja untuk menginstal



  •  tunggu hingga selesai,penginstalan



  • setelah install selesai,anda akan di minta untuk membuat pin sebagai auntentikasi keamanan



  • klik ok saja karena remote desktop sudah aktif


  • bisa di lihat, pada list "my computer" pilih "Server" untuk me remote windows server 2012 yang tadi sudah di atur 






  • masukkan pin yang tadi di buat


  • Begini lah tampilan nya jika sudah terhubung ke windows server 2012


  •  selanjuta kita cek lewat hp.tapi, terlebih dahulu install aplikasi chrome RD di hp





  • setelah terinstall langsung buka saja


  • pilih komputer server yang ingin di remote, kemudian masukkan pin yang tadi di buat


  •  jika di cek dari hp, maka begini lah hasilnya







Itulah Cara Meremot windows server 2012 melalui windows 7 dan meremot windows dari google, sekian dari saya, terimakasih.


Wassalamualaikum wr.wb






Komentar

Postingan populer dari blog ini

Dedicated server

VPS (Virtual Private Server)

Konfigurasi FTP Server